Berita

Flyover Teluk Lamong Rampung

alan layang Teluk Lamong yang terintegrasi dengan simpang empat menuju jalan lingkar luar barat (JLLB) selesai lebih awal dari target semula.

Jalur Banjarsugihan Makin Lega

Proyek box culvert diversi Gunungsari sudah resmi selesai. Bahkan, pengerjaannya rampung sejak akhir Januari lalu.

Progres Flyover Capai 95 Persen

esain konstruksi jalan layang atau flyover Teluk Lamong makin terlihat. Progres pengerjaan secara keseluruhan mencapai 95 persen.

Proyek Box Culvert Tandes-Benowo Rampung

Proyek box culvert yang melintasi dua kecamatan di Surabaya Barat, Tandes, hingga Benowo dinyatakan rampung. Tidak ada sungai yang tampak menganga karena telah tertutup.

Simpang Susun Romokalisari Berjalan 31 Persen

Pengerjaan modifikasi simpang susun tol Romokalisari yang sudah berlangsung hampir sebulan terus dikebut. Tiang pancang mulai ditanam di proyek yang dikerjakan PT Margabumi Matraraya itu.

Resmi Lanjutkan Tahap II

Flyover Teluk Lamong mulai masuk pengerjaan tahap II. Pada tahap tersebut, ada perpanjangan jalan hingga 450 meter. Melengkapi keseluruhan jalur yang mencapai 2,4 kilometer.

91 Bidang Tanah Appraisal Dibayar

Satu per satu Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya bersama kantor pertanahan (kantah) I menyelesaikan pekerjaan rumah (PR) pembangunan proyek jalan lingkar luar barat (JLLB).